Tiap kali saya sedang melodramatis dan menganggap bahwa tanpa dukungannya barangkali saya tidak akan memilih menjadi guru, saya sering ditanggapi dengan decakan, "Ah, it's in your blood."
Kemarin, saya menerima sebuah sms.
"Kamu dibeliin puzzle sama mama tuh, katanya untuk murid TK kamu. "
Saya senang sekali mendengarnya. Puzzle itu sampai ke tangan saya hari ini. Tiga buah puzzle gajah, kanguru, dan kepiting. Saya menelepon si tante untuk mengucapkan terimakasih.
"Tante, terimakasih ya puzzlenya."
"Iya, itu untuk murid-murid TK kamu. Jadi ingat aja waktu tante mengajar dulu."
Ah ya, saya lupa bercerita. Tante ini dulu seorang guru TK, sudah berhenti mengajar lebih dari tiga puluh tahun yang lalu.
So, i think teaching is in her blood.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
1 comment:
Nice to read about you... again
After very... long time ago
How are you, friend ?
Still remember me ?
Hope so
Guru..? But it's a great job
just like me
Post a Comment